October 29, 2024

Day

dok fisioterapi biomolecular
Fisioterapi.umsida.ac.id – Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Fikes Umsida) kembali mengadakan kuliah tamu para Program Studi S1 Fisioterapi. Kegiatan ini dikuti oleh seluruh mahasiswa Fisioterapi, dosen dan tendik, serta dilakukan secara online. Tema yang akan dibahas yakni Biomolecular Exercise, pada Kamis (24/10/2024). Baca juga: Mengenal Lebih Dekat Fasilitas Laboratorium Yang Ada di Fisioterapi Ada...
Read More